BERITA

FESTIVAL GANDRUNG SEWU 2024

29 October 2024



Festival Gandrung Sewu 2024 sukses digelar dengan kehadiran 1.350 penari yang menampilkan pertunjukan kolosal nan memukau di tepi Pantai Boom Marina, Banyuwangi!

Bertema "Payung Agung: The Diversity of Culture," acara ini menjadi cerminan indahnya harmoni budaya Nusantara yang hidup di Banyuwangi. Event ini juga mendapatkan apresiasi dari Kemenparekraf yang menyebutnya sebagai daya tarik wisata nasional. Bangga banget dengan kekayaan budaya kita! Cek kemegahannya melalui foto-foto pada infografis di atas ya!

@jatimpemprov @adhykaryononew @humasprovjatim @kominfojatim #Jatimpemprov #OptimisJatimBangkit #JawaTimur #Jatimprov2024 #jatimbersatu #bersamamaju #jatimhebat #banggajatim #jatimkitasemua


  POJOK BERITA

SURABAYA - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa dan Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elesti ... Selengkapnya
SURABAYA, 7 APRIL 2025 - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menga ... Selengkapnya
YOGYAKARTA, - Komitmen pencegahan dan pemberantasan korupsi yang teguh dilakukan Pemerintah Provi ... Selengkapnya
SURABAYA - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menerbitkan Surat Edaran (SE) terkait pel ... Selengkapnya