BERITA

RSU HAJI SURABAYA MENGADAKAN AKREDITASI FAIR DENGAN 16 STANDART

02 November 2018



RSU Haji Surabaya akan mengadakan Akreditasi Fair dengan 16 standart pada hari selasa-kamis tanggal 13-15 November 2018 secara GRATIS dan tentunya banyak souvenir yang disediakan oleh panitia.

SUSUNAN ACARANYA
Selasa, 13 November 2018
  1. Art Performance Identifikasi Pasien
  2. Talk Show KKS (Kompetensi & Kewenangan Staf)
  3. Art Performance Evakuasi Penangan Bencana
Rabu, 14 November 2018
  1. Art Performance BHD (Bantuan Hidup Dasar)
  2. Talk Show PMKP Patient Safety, Manajemen Resiko
  3. Art Performance Evakuasi Bencana & Kebakaran
Kamir, 15 November 2018
  1. Art Performance Hand Hygiene
  2. Art Performance High Alert
  3. Art Performance Komunikasi Efektif


  POJOK BERITA

SURABAYA - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa dan Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elesti ... Selengkapnya
SURABAYA, 7 APRIL 2025 - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menga ... Selengkapnya
YOGYAKARTA, - Komitmen pencegahan dan pemberantasan korupsi yang teguh dilakukan Pemerintah Provi ... Selengkapnya
SURABAYA - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menerbitkan Surat Edaran (SE) terkait pel ... Selengkapnya