BERITA

"AKU PAHLAWAN MASA KINI" PERINGATAN HARI PAHLAWAN 10 NOPEMBER 2019 DI RSU HAJI SURABAYA

11 November 2019



SDM Unggul Indonesia Maju— NKRI HARGA MATI!! Masih dengan semarak peringatan hari pahlawan, Apel pagi tanggal 11 November 2019 kali ini ada yang unik, semua tenaga kesehatan mengenakan baju pejuang maupun baju pahlawan.
Tema hari pahlawan tahun 2019 ini adalah “ aku pahlawan masa kini” memberikan inspirasi pada kita untuk berjuang memberikan yang terbaik bagi bangsa dan negara. Perjuangan masa kini dilakukan untuk menghadapi tantangan perubahan dengan bersikap positif.
Saat ini banyak tantangan yang harus kita hadapi untuk menuju indonesia dengan SDM yang unggul sebagai cita-cita dalam pembangunan kesehatan.
Rumah Sakit Umum Haji Surabaya adalah institusi yang harus turut menyelesaikan masalah kesehatan. Oleh sebab itu kita harus bekerja penuh PEDULI, INOVATIF dan PROAKTIF untuk menjamin keberlangsungan pelayanan kesehatan khususnya di RSU Haji Surabaya.
Jadikan RS Haji ini sebagai tempat kita berjuang, sehingga ada manfaat yang bisa kita dapat sebagai bekal perjalanan kita menuju Allah SWT dan bermanfaat bagi masyarakat sekitar khususnya dalam bidang kesehatan.


  POJOK BERITA

SURABAYA - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa dan Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elesti ... Selengkapnya
SURABAYA, 7 APRIL 2025 - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menga ... Selengkapnya
YOGYAKARTA, - Komitmen pencegahan dan pemberantasan korupsi yang teguh dilakukan Pemerintah Provi ... Selengkapnya
SURABAYA - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menerbitkan Surat Edaran (SE) terkait pel ... Selengkapnya