![]() |
ARGANATA, 25 Jul 2020 |
||
Konsultasi |
: |
Dok saya ingin tanya untuk surat keterangan sehat jasmani dan rohani serta bebas narkoba apakah bisa dilakukan di rsuhaji dan bagamaina prosedur dan biaya nya, apakah pendaftaran bisa melalui via online atau tlp karena saya pasien baru (belum pernah berobat di rsuhaji), mohon informasinya, terima kasih. |
|
|
wa'alaikumsalam wr.wb terimakasih telah mengunjungi web site RS Haji surabaya, untuk membuat surat keterangan sehat rohani, jasmani dan bebas narkoba melalui pendaftaran langsung di RS Haji Surabaya lgsg ke poli MCU gedung Arofah lantai 4,dan biayanya -+ Rp. 375.000,-. Salam sehat selalu. |