![]() |
VERA, 05 Apr 2021 |
||
Konsultasi |
: |
Permisi mau tanya untuk rapid antigen harga nya berapa ya? Dan apakah ada surat keterangan langsung jadi? Jadinya berapa jam? Terima kasih |
|
|
Wa'alaikumsalam wr.wb Terimakasih telah mengunjungi website RS Haji Surabaya dan terimakasih atas bertanyaannya Ny. Vera.pemeriksaan rapid anti bodi, antigen dan swab PCR tersedia di RS Haji Surabaya. untuk pemeriksaan rapid anti bodi dan antigensurat keterangan bisa jadi pada hari yang sama. adapun biaya rapid antigen sebesatr Rp. 150.000,- dan anti bodi Rp. 90.000,-. Salam sehat selalu. |