Konsultasi Online


 Mulai konsultasi

NABIL FAHMI, 16 Jan 2025

Konsultasi
:
Saya mau membuat Surat Keterangan Sehat Jasmani dan Rohani, serta sekalian Surat Keterangan Bebas Narkoba. Kira-kira harganya berapa ya? Terimakasih atas waktunya

Jawab

:

Assalamualaikum wr.wb.

Yth Bpk/Ibu Nabila Fahmi

Kami informasikan untuk biaya pemeriksaan tersebut kurang lebih Rp.450.000. Jam pendaftaran klinik MCU hari Senin-Kamis Pkl 07.00-12.00WIB dan Jum'at Pkl 07.00-10.30WIB.

Terimakasih telah mengunjungi website RSUD Haji Provinsi Jawa Timur,kami tunggu kunjungan anda,semoga sehat selalu.

Wasalamualaikum wr.wb.

REZA, 15 Jan 2025

Konsultasi
:
Saya foto panoramic gigi di rs haji apa bisa minta laporan hasil foto panoramic yg ada bacaannya?

Jawab

:

Assalamualaikum wr wb,

Yth Sdr Reza

Kami informasikan mengenai tsb silahkan hub WA radiologi di 087791913232.

Terimakasih telah mengunjungi website RSUD Haji Provinsi Jawa Timur,kami tunggu kunjungan anda,semoga sehat selalu.

Wasalamualaikum wr.wb.

 

ISTIQOMAH, 15 Jan 2025

Konsultasi
:
apakah pemasangan mahkota gigi di covee oleh bpjs kak?

Jawab

:

Assalamualaikum wr wb,

Yth Sdr Istiqomah

Kami informasikan mengenai tsb silahkan tlpn ke poli gigi di 031-5924000 ext. 5913 pada jam kerja.

Terimakasih telah mengunjungi website RSUD Haji Provinsi Jawa Timur,kami tunggu kunjungan anda,semoga sehat selalu.

Wasalamualaikum wr.wb.

 

ANISA FARADILA, 15 Jan 2025

Konsultasi
:
Dok, Saya ingin membuat Surat Keterangan Sehat Jasmani dan Rohani (ini dari dokter jiwa) dan juga kalau bisa sekalian dengan Surat Keterangan Bebas Narkoba. Untuk kepengurusan di RS. Haji Surabaya, dimana ya dok, dan bagaimana? Untuk harganya berapa ya, untuk SKS Jasmani Rohani dan SKBN? Mohon informasinya dok. Terima kasih

Jawab

:

Assalamualaikum wr.wb.

Yth Bpk/Ibu Anisa Faradila

Kami informasikan untuk biaya pemeriksaan tersebut kurang lebih Rp.450.000. Jam pendaftaran klinik MCU hari Senin-Kamis Pkl 07.00-12.00WIB dan Jum'at Pkl 07.00-10.30WIB.

Terimakasih telah mengunjungi website RSUD Haji Provinsi Jawa Timur,kami tunggu kunjungan anda,semoga sehat selalu.

Wasalamualaikum wr.wb.

PIPIT SETIOWATI , 15 Jan 2025

Konsultasi
:
Assalamualaikum..saya mau tanya. Berapa biaya yang dibutuhkan untuk cek tiroid di RS haji sby? Prosedurnya bagaimana? Apa harus menemui dr spesialis dlu untuk rujukan ke lab nya RS haji? Terimakasih

Jawab

:

Assalamualaikum wr wb,

Yth Sdr Pipit

Kami informasikan untuk pasien BPJS rujukan selalu ke poli dulu, tetapi klo pasien umum harus ada pengantar dari luar untuk ke laborat.

Terimakasih telah mengunjungi website RSUD Haji Provinsi Jawa Timur,kami tunggu kunjungan anda,semoga sehat selalu.

Wasalamualaikum wr.wb.

 

‹ First4041424344Last ›
 Mulai konsultasi
  BERITA TERBARU

RSUD Haji Provinsi Jawa Timur Terima Penghargaan Pelaksanaan Percepatan Reformasi Birokrasi Kategori "Terbaik" Tahun 2020 dari Gubernur Jawa Timur

28 October 2021

RSUD Haji Surabaya Terima Penghargaan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Kategori "AA" Sangat Memuaskan Tahun 2020 dari Gubernur Jawa Timur

27 October 2021

HARI CUCI TANGAN PAKAI SABUN SEDUNIA (HCTPSS) dengan Tema : “Masa Depan Kita di Tangan Kita – Mari Beraksi Bersama untuk Membuat CTPS Nyata bagi Semua”

15 October 2021

WEBINAR FAKTA DAN MITOS KANKER PAYUDARA Dalam Rangka Bulan Kesadaran Kanker Payudara “Breast Cancer Awareness Month”

13 October 2021